1. "Allah meneguhkan iman orang-orang yang beriman dengan ucapan yang teguh itu dalam kehidupan di dunia dan di akhirat. Dan Allah menyesatkan orang-orang yang zalim dan memperbuat apa yang Dia kehendaki." - (Surah Ibrahim 14, ayat 27)
2. "Dan kalau kami tidak memperkuat hatimu, nescaya kamu hampir-hampir condong sikit kepada mereka." (Surah Isra' 17, ayat 74)
3. "Hai orang-orang yang beriman, apabila kamu memerangi pasukan musuh, maka berteguh hatilah kamu dan sebutlah nama Allah sebanyak-banyaknya agar beruntung." (Surah Al-Anfal 8, ayat 45)
No comments:
Post a Comment